Tebar kabar gembira. Banyak generasi dari SMA N Kebakkramat 92 yang menjadi bintang. Semua tak lepas dari peran para punggawa yang mengasuhnya. Mereka dihadirkan sebagai saksi atas keberhasilannya membimbing anak-anaknya. Bagai emas sudah 30-an tahun terpendam tetap emas yang berkulitas.
Sebagaimana diantara KBP. Budi Purwatiningsih,SE,MH yang
telah dipercaya negara sebagai Widya Iswara di Sispimmen Sespim Lemdiklat
Polri. Layaknya sebuah bintang. Dengan prestasi yang spektakuler yang muncul dari
sekolah ini.
Reuni Angkatan 92 kali ini yang mengambil tema,”jalin dan kuatkan
persaudaraan dengan rasa peduli alumni.”
Dalam reuni akbar ini dihadiri Drs. Bagus Nugroho,M.Pd
selaku Kepala Sekolah, dan menyampaikan apresiasi ,”syukur alhamdulillah muncul
banyak bintang dari sekolah tercinta ini. Semuanya akan menjadi contoh bagi adik-adik angkatan
untuk berprestasi.”
Acara yang digelar ini dengan dukungan semua komponen
sekolah. Wali kelas dikala mengampu dulu. Walau sudah purna tetap layaknya
orang tuanya sendiri. Begitu juga dari komponen sekolah juga menyambut penuh
antusias. Program yang layak diapresiasi untuk iklim sekolah yang kondusif.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar